SUSU KEFIR BENING :

Susu Kefir Bening adalah minuman berkhasiat yang diolah dari hasil susu nonfat/berkalsium tinggi yang telah difermentasikan , yang kaya akan kandungan  (per 227 gram):

-Kalsium 300 mg

-Karbohidrat 8 mg

-Energi 160 kal

– Protein 14 gr

-Lemak 3 gram

-Natrium 90 mg

-Vit A 5000 I/U

-Vit D 100 I/U

Disamping itu kefir bening berbeda dengan yoghurt (yang hanya mempunyai sedikit bakteri).

Di mana kandungan bakteri pada kefir bening sbb.:

– Lactobacilus

– Acidophillus

– Lb Kefiri

– Lb Kefirgranum

– Lb parakefir

– Lb delbruckii subsp

– Bulgaricus

– Lb fructiuorans

– Lb kefiranufaciens

– Lactococci

– Streptococcus

– Leuconostoc

– Acetobacter

Minuman susu kefir bening ini mempunyai daya tahan selama kurang lebih 7 hari di lemari es (setelah proses fermentasi selesai). Semakin hari akan lebih terasa alkohol dan asam (rasa tape). Akan tetapi kita tidak perlu khawatir akan kelayakan minuman ini , karena minuman ini tanpa pengawet (= sudah ada asam laktat yang menjadi pengawetnya). Dan juga buat penderita sakit maag, tidak perlu takut nantinya akan bertambah sakit maagnya, malah dengan susu kefir ini sakit maag akan terobati (baik yang kronis maupun yang ringan).

Sebaiknya minuman ini diminum layaknya seperti layaknya kita minum air putih. Minimal untuk pemeliharaan (untuk orang sehat) 1 x sehari 1 gelas ( = 200ml ). Dan untuk treatment sebaiknya diminum 3 x sehari segelas @ 200 ml, pagi sewaktu habis bangun tidur, siang pkl 11.00 sebelum makan siang dan sore hari sebelium makan atau pada saat malam sebelum tidur.

Mungkin bagi mereka yang peka terhadap susu ataupun bagi mereka yang sakit, akan mengalami proses detok, yakni bisa sempat BAB sekali sampai dua kali dalam sehari (hanya tempo 1 hari saja).

Serta bila sedang sakit dan sedang menjalani treatment dari dokter diberikan obat farmasi, agar diberikan jedah atau selang 2 jam, antara minum susu kefir bening dan obat farmasi. Apalagi bila obat itu sejenis antibiotic, maka bila bersamaan minum kefir akan menjadi netral.

Susu Kefir bening mempunyai manfaat sebagai detoks, memperbaharui/merevitalisasi  sel-sel, memperbaiki system/metabolisme tubuh, memperbaiki tingkat kekebalan tubuh (imun), dan membuang bakteri yang jahat (sebaliknya kefir akan memberikan bakteri yang baik di dalam usus dan lambung).

Dan ternyata susu kefir bening itu mempunyai banyak manfaat, baik untuk pemeliharaan dan penyembuhkan berbagai penyakit seperti  penyakit :

– Diabetes -Hipertensi-demam berdarah

– Asam Uratà rheumatic/Pegal2 rasa capek/encok

– Menghambat sel kanker

– Memperbaiki fungsi ginjal

– Rasa lelah/cepat cape

– Alergi kulit/ashma kronis/bronchitis

– Membuat badan lebih imun terhadap gejala flue

– Diare/sakit maag karena asam laktat sangat diperlukan buat   lambung

– Bersifat detox

– Meningkatkan daya tahan tubuh

– Mengurangi resiko sariawan/panas dalam

– Menekan kadar kolesterol dan lemak jahat

– Mencegah kepikunan dini

– Menjaga kesehatan paru2

– Meredakan insommia/vertigo

– Mengoptimalkan kerja liver/hati

– Meningkatkan kualitas sperma

– Meringankan wasir/ambeien

– Menjaga usus dari sel kanker

– Mencegah kanker prostat

– Baik dalam proses penyembuhan/recovery dari narkoba/pasca        operasi/peminum alcohol

Dan saya bisa dihubungi kapan saja di :

No hp : 021-27962993 or 0821 2505 6161  (Hendarman)

Email : hendarman_khoe@yahoo.co.id

hendarmankurnia@yahoo.co.id

Dan saya bersedia membantu/sharing anda yang sedang sakit seperti di atas dengan menanyakan seputar penyakit anda, apakah bisa disembuhkan dengan susu kefir bening. Dan saya juga bersedia membantu anda untuk menyediakan susu kefir bening dengan harga murah dan terjangkau (dibuat dengan peralatan yang hygienis dan halal) dengan harga Rp.40.000,–per liter

Bila perlu diantar maka anda dikenakan ongkos pengiriman Rp.25.000,– khusus untuk dalam kota Jakarta, dengan minimal order  6 botol (@ 1,5 liter)  susu kefir bening. Serta menyediakan starter/bibit kefir (kefir grains) seharga Rp. 200.000,– lengkap dengan cara pembuatannya).

SIAPAKAH YANG MEMBUTUKAN KEFIR BENING :

  • Bagi mereka yang merasakan adanya penyakit
  • Bagi semua usia (anak2-dewasa-tua)
  • Baik untuk anak2 dalam hal kecerdasannya
  • Bagi mereka yang ingin tetap memelihara kecantikan/kesehatannya
  • Apalagi bagi mereka yang bekerja  memakai energy cukup banyak

Testimony pribadi : (maaf bukan iklan)

Saya sudah menderita diabetes sejak tahun 1994 dikarenakan pola makan yang tidak sehat serta suka makanan/minuman yang terlalu manis. Dan sejak itu saya makan obat diabetes. Pada akhirnya pada Juli 2010 saya terkena penyakit rabun yang disebut penyakit “Retinapati diabetica” dan penyakit ini juga akibat dari dampak diabetes yang sudah menahun, serta juga terkena kebocoran pada ginjal saya. Pas saya datang ke dokter internist ternyata dokter menyebutkan bahwa :

Kreatinin 2,4 dan ureum 45, dan setelah  dilihat hasil creatinin clearance dokter menyatakan ginjal saya berfungsi 55% dan masuk dalam stadium 3 serta Kolesterol darah 220 dan  190 kadar gula darah puasa dan glucose sewaktu 237, Asam urat 8,7

Dokter menyatakan bahwa saya harus hati2 dalam pola makan, sehingga tidak memberatkan ginjal (jaga tensi darah-gula darah dan kolesterol).Pada saat itu dokter internist memberikan obat anti diabetes-anti kolesterol-anti hipertensi dan calcium carbonat (untuk mengikat phosfat pada usus besar supaya semua protein yang dimakan tidak memberatkan kerja ginjal, dan langsung kebuang melalui kotoran). Dan setelah itu saya diet  total ( makan sayur rebusan-oatmeal/beras merah-ayam/ikan rebus), dan tepatnya di bulan Agustus 2010 saya ke dokter mata dan langsung dilakukan sinar laser (secara bertahap pada kedua belah mata saya) dan juga konsul lagi ke dokter  internist, dan sekalian dicek darah pada bulan September 2010 menunjukkan sbb.:

Kreatinin 2,3 dan ureum 45  Kolesterol  165 dan trigeliserida 162, Gula puasa 125 dan glucose sewaktu 155,  Asam urat 8,6

Setiap hari saya melakukan cek gula darah, ternyata hasilnya layaknya trek-ball yang terus naik-turun. Kadang puasa 87-130 dan sewaktu 110 s/d 210. Ini membuat pusing kepala, dan akhirnya saya menjadi stress.

Saya berusaha mencari informasi tentang obat yang bisa menstabilkan kadar gula darah via internet. Dan akhirnya saya tertarik ulasan susu kefir bening yang terbuat dari susu. Dan setelah saya membeli starter/bibit kefir, saya coba membuat sendiri susu kefir bening. Dan sejak tgl 20 Okt 2010 saya minum susu kefir bening dengan dosis 3 kali sehari @ 200 ml. Dan pada tgl 29 Okt 2010 saya pergi ke laboratorium dan mendapatkan hasil sbb.:

Kreatinin 2 dan ureum 45,  Kolesterol  total 116 dan trigeliserida 165, Gula puasa 86 dan glucose sewaktu 86,  Asam urat 7.4

Dan pas keesokan harinya saya konsultasi ke dokter, dan dokter menerangkan sbb.:”jarang terjadi orang yang terkena ginjal membaik seperti saya, bisanya untuk bisa stabil saja kita sudah  bersyukur  (tidak sampai memburuk à sehingga bisa menimbulkan tindakan cuci darah)

Tensi darah saya 130 untuk atas dan 70 untuk bawahnya

Jadi saya langsung bersyukur dan berterima kasih sekali pada Tuhan yang memberikan jalan sampai saya bisa menemukan minuman yang dapat memperbaiki metabolisme badan saya.

Pos ini dipublikasikan di Uncategorized. Tandai permalink.

2 Responses to

  1. Ryan berkata:

    Terima kasih Pak Hendarman atas kiriman kefirnya yang selalu tepat waktu.
    Setelah saya dan keluarga mengkonsumsi Kefir secara rutin, tidak berapa lama kami sekeluarga merasakan khasiatnya. Setelah saya minum kefir, ngilu di dengkul saya hilang, gula darah saya juga stabil dan saya merasa lebih segar tiap harinya.
    Demikian juga isteri saya mengalami peningkatan kesehatan yang hampir sama.
    Kefir ini menurut saya sangat bagus untuk pengobatan dan pencegahan dari berbagai penyakit. Semoga dengan semakin banyak orang mengkonsumsi kefir akan mengurangi setiap orang dari resiko penyakit.

  2. marinki berkata:

    Assalamualaikum wrwb
    Saya juga sudah membuat kefir lebih dari 12 tahun, selama itu tidak ada keluhan penyakit sampai sekarang alhamdulillah baik-baik saja. Bahkan ibu saya di usia 84 tahun masih rajin minum kefir. Konsumen saya banyak yang sembuh dari sakit Diabetes type 2. Semoga makin banyak yang menjadi sehat karena kefir.
    Wassalam Marinki’s Kefir.

Tinggalkan komentar